Kejadian Bencana Alam Banjir Bandang yang menimpa beberapa kecamatan di Kabupaten Agam yang menarik perhatian banyak pihak termasuk Presiden RI Joko Widodo kita berangsur tertangani.
Salah satu kontribusi terbaru datang dari Paguyuban Ojol Bukittinggi Peduli (POB Ojol Bukittinggi), yang menunjukkan solidaritas dan kepedulian mereka terhadap sesama.
Pemerintah Kota Bukittinggi melepas secara resmi 317 Calon Jamaah Haji (CJH) Kota Bukittinggi tahun 1445 Hijriyah atau 2024 Masehi. CJH Bukittinggi dilepas secara langsung oleh Wali Kota Bukittinggi di Balairung rumah dinas wako, Jumat, (24/05/2024).
H. Isman Tanjung, pemilik Hotel Sakura Syariah Lubuk Basung, tidak ragu untuk menyumbangkan bantuan sebesar 100 juta rupiah untuk mendukung posko utama penanggulangan bencana yang berlokasi di SD Negeri 08 Kubang Duo Koto Panjang.
Calhaj Limapuluh Kota tahun 2024/1445 Hijriyah dilepas secara resmi oleh Bupati Limapuluh Kota Safarudddin Dt.Bandaro Rajo di Aula Kantor Bupati Limapuluh Kota, Sarilamak, Rabu, (22/05/2024).
Pemkab Agam melalui Badan Pengelolaan Pendapatan Daerah (BAPENDA) menggelar Sosialisasi Pajak Barang dan Jasa Tertentu (PBJT) Tahun 2024 di Aula 2 Kantor Bupati Lubuk Basung, Senin (20/5).
Trofi juara umum diterima langsung oleh Gubernur Mahyeldi Ansharullah dari Wakil Presiden (Wapres) RI, Ma'ruf Amin di Menara Syariah PIK 2, Tangerang-Banten, Senin (20/05/2024).
Kepala Pakor Polwan RI, Dra Desi Andriani, melakukan kunjungan ke posko kebencanaan di SDN 08 Kubang Duo, Nagari Bukik Batabuah, Kecamatan Canduang, pada Senin (20/5).
Wali Kota Bukittinggi lantik PNS lulusan STTD tahun 2022, dan serahkan SK CPNS lulusan STTD tahun 2023, SK PNS lulusan STTD tahun 2022 dan SK kenaikan pangkat PNS periode April 2024 dI lingkungan Pemerintah Kota Bukittinggi
Pemerintah Kota Bukittinggi gelar upacara peringati Hari Kebangkitan Nasional ke 116 tahun 2024. Wali Kota Bukittinggi bertindak sebagai Inspektur Upacara, yang dilaksanakan di Halaman Balaikota Bukittinggi. Senin,(20/05/2024).
asa duka mendalam turut dirasakan Pemerintah Kota (Pemko) Padang terhadap para korban banjir bandang yang melanda warga di Kecamatan Canduang, IV Koto, Ampek Angkek dan Sungai Pua Kabupaten Agam, Sabtu pekan lalu.
Nagari Panampuang laksanakan gotong royong (goro) serentak bersama LANTAMAL dan BPBD Agam dalam upaya membersihkan jalur sungai yang hulunya berasal dari lokasi banjir bandang atau Galodo Gunung Marapi pada Minggu (19/5).
Anggota Pramuka dari MAN 2 Agam, PPTI Gobah, dan SMAN 1 Tilkam melaksanakan kegiatan gotong royong membersihkan material banjir bandang yang melanda Bukit Batabuah pada Minggu (19/5)..