Mahyeldi Ansharullah menyempatkan diri bersilaturahmi dengan para perantau minang yang tergabung dalam Ikatan Keluarga Minang (IKM) Palu, di Kantor Sekretariat IKM Kota Palu, Selasa (3/10/2023).
Penghargaan itu diserahkan Wakil Presiden RI Ma’ruf Amin, di sela Rapat Koordinasi Nasional (Rakornas) Afimasi Percepatan Pembangunan Daerah Tertinggal (PPDT) di Swiss-Belhotel Silae Palu, Sulawesi Tengah, Selasa-Rabu (3-4/10/2023).
Gubernur Sumatera Barat, Mahyeldi Ansharullah meminta dukungan dari Badan Pangan Nasional (Bapanas) untuk mengantisipasi tingginya harga dan kelangkaan komoditas jagung di Sumbar.
Pemerintah Provinsi Sumatera Barat (Pemprov Sumbar) memberikan penghargaan kepada belasan organisasi dan tokoh masyarakat yang dinilai berjasa terhadap pembangunan daerah
Gubernur Sumatera Barat, Mahyeldi Ansharullah menyerahkan penghargaan kepada Camat terbaik tingkat Provinsi Sumatera Barat (Sumbar) untuk tahun 2023 di Padang, Minggu malam (1/10/2023).
Gubernur Sumatera Barat (Sumbar), Mahyeldi Ansharullah mengatakan atas kolaborasi bersama dengan seluruh pihak dalam merealisasikan visi daerah "Menjadi Provinsi Terkemuka Berbasis Sumber Daya Manusia yang Agamais pada Tahun 2025" kinerja Pemprov Sumbar berhasil mendapatkan respon positif
Gubernur Sumatera Barat (Sumbar), Mahyeldi Ansharullah menilai Madrasah swasta berpeluang besar menjadi sekolah terfavorit di Sumbar. Sebab, mereka bisa memadukan materi pembelajaran sains dan agama dalam kurikulum pembelajaran di sekolahnya.
Gubernur Sumatera Barat (Sumbar), Mahyeldi menyampaikan sejumlah capaian provinsi pada peringatan hari jadi Provinsi ke-78 di Ruang Sidang DPRD, Minggu (01/10/2023). Meski Sumbar menuai hasil cukup melegakan dari sisi pembangunan dan perekonomian, Gubernur tetap berkomitmen terus memacu laju pertumbuhan kedua aspek tersebut.
Gubernur Sumatera Barat, Mahyeldi Ansharullah melepas beras bantuan untuk stabilisasi pasokan dan harga pangan bagi konsumen di Sumatera Barat (Sumbar) agar tidak melonjak tinggi akibat El Nino.
Gubernur Sumatera Barat (Sumbar), Mahyeldi Ansharullah mengatakan atas kolaborasi bersama dengan seluruh pihak dalam merealisasikan visi daerah "Menjadi Provinsi Terkemuka Berbasis Sumber Daya Manusia yang Agamais pada Tahun 2025" kinerja Pemprov Sumbar berhasil mendapatkan respon positif dan segudang perhargaan dari Pemerintah Pusat.
Gubernur Sumatera Barat (Sumbar) Mahyeldi Ansharullah melepas ribuan peserta acara Minangkabau Basepeda Salingka Danau Singkarak di Dermaga Singkarak, Sabtu (30/9/2023).
Gubernur Sumatera Barat (Sumbar), Mahyeldi Ansharullah menekankan pentingnya transformasi layanan kesehatan (yankes), saat membuka secara resmi agenda Kongres Nasional dan Pertemuan Ilmiah Nasional Perhimpunan Peneliti Hati Indonesia (PPHI), Perkumpulan Gastroenterologi Indonesia (PGI), dan Perhimpunan Endoskopi Gastrointestinal Indonesia (PEGI) Tahun 2023 di Hotel Truntum Padang, Jumat, (29/9/2023).
Kepala Dinas Kelautan dan Perikanan Provinsi Sumatera Barat (Sumbar), Dr. Ir. Reti Warda, M.P.T menyerahkan 75 buah dokumen Persetujuan Pengadaan Kapal Perikanan (PPKP) kepada pemilik kapal di Air Bangis Kab. Pasaman Barat. Kamis (28/9/2023).
Gubernur Sumatera Barat (Sumbar), Mahyeldi Ansharullah melakukan peletakan batu pertama pembangunan Unit Sekolah Baru (USB) SMK Negeri 1 Sungai Beremas, Kabupaten Pasaman Barat, Kamis (28/9/2023).
Gubernur Sumatera Barat (Sumbar), Mahyeldi Ansharullah, memberikan tausiyah pada malam peringatan Maulid Nabi Muhammad SAW di Masjid Ampek Lingkuang, Lubuk Alung, Kabupaten Padang Pariaman, Rabu (27/09/2023).