Beranda Sains & Teknologi YouTube Premium Tambahkan Lima Fitur Terbaru

YouTube Premium Tambahkan Lima Fitur Terbaru

Langganan berbayar YouTube (YouTube Premium) menambahkan lima fitur baru yang diharapkan akan cukup membedakan dari layanan YouTube gratis atau tanpa berlangganan.

0
Langganan berbayar YouTube (YouTube Premium) menambahkan lima fitur baru yang diharapkan akan cukup membedakan dari layanan YouTube gratis atau tanpa berlangganan.

Kemudian fitur unduhan cerdas, sekarang menambahkan video yang direkomendasikan langsung ke library pengguna, siap untuk dilihat secara offline. Ini akan membantu jika pengguna lupa mengunduh beberapa video untuk disaksikan saat penerbangan misalnya.

Fitur terakhir yang akan datang dalam beberapa minggu mendatang, untuk anggota Premium, YouTube di iOS akan menghadirkan versi kecepatan bit yang disempurnakan untuk video beresolusi HD 1080p.

Gsmarena pada Selasa (12/4) melaporkan bahwa YouTube berjanji bahwa versi bitrate yang ditingkatkan ini akan terlihat lebih tajam dan jernih, terutama untuk video dengan banyak detail dan gerakan.

LEAVE A REPLY

Please enter your comment!
Please enter your name here

Berita Terkait
Berita Terkait