Beranda Pemprov Sumbar Gubernur Mahyeldi Kembali Menerima Penghargaan Tingkat Nasional, Pemprov Berkinerja Terbaik di Bidang SPM Regional Sumatera Tahun 2024

Gubernur Mahyeldi Kembali Menerima Penghargaan Tingkat Nasional, Pemprov Berkinerja Terbaik di Bidang SPM Regional Sumatera Tahun 2024

0
Gubernur Mahyeldi Kembali Menerima Penghargaan Tingkat Nasional, Pemprov Berkinerja Terbaik di Bidang SPM Regional Sumatera Tahun 2024

Kendati telah berhasil meraih penghargaan, Mahyeldi memastikan pihaknya tidak akan berhenti berbenah. Menurutnya, pelayanan publik itu bersifat dinamis dan perlu terus disesuaikan dari waktu ke waktu.

“Kami berkomitmen untuk terus memperbaiki kualitas layanan publik dan akan memastikan seluruh warga  telah mendapatkan hak-haknya secara merata dan berkeadilan," pungkas Mahyeldi.

Ia berharap, raihan prestasi ini dapat menjadi motivasi bagi pemerintah daerah lainnya di Sumbar untuk meningkatkan komitmen dalam penerapan SPM. Tujuannya, agar kualitas pelayanan publik yang lebih baik dan merata betul-betul dapat dirasakan oleh seluruh masyarakat di Sumbar. (adpsb/bud)

  • Tags

LEAVE A REPLY

Please enter your comment!
Please enter your name here