Beranda Kabupaten Agam Festival Urang Minang Baralek Gadang Beri Efek Ganda ke Masyarakat

Festival Urang Minang Baralek Gadang Beri Efek Ganda ke Masyarakat

Bupati Agam, Dr H Andri Warman MM, menyatakan kebanggaannya atas pelaksanaan acara Festival Urang Minang Baralek Gadang yang dibuka secara resmi pada Kamis (1/8)

0
Bupati Agam, Dr H Andri Warman MM, menyatakan kebanggaannya atas pelaksanaan acara Festival Urang Minang Baralek Gadang yang dibuka secara resmi pada Kamis (1/8)

"Saya berharap bahwa festival ini akan memperkuat hubungan sosial dan ekonomi, meningkatkan kunjungan wisatawan, serta memberikan dampak positif bagi pertumbuhan ekonomi lokal. " Ujarnya.

Sementara itu Ismunandi Sofyan SE dalam sambutannya, sebagai anggota DPRD Sumatera Barat, menjelaskan bahwa ini merupakan acara kedua yang diadakan di Kabupaten Agam, khususnya di Lubuk Basung, sebagai ibukota kabupaten. Tahun lalu, festival serupa juga dilaksanakan di tempat yang sama.

"Hari ini kami sengaja memilih lokasi yang sama dengan agenda yang berbeda. Topik yang diangkat kali ini adalah Merandang," ujar Ismunandi.

Ia berharap kegiatan ini bermanfaat bagi masyarakat, terutama bagi pelaku UMKM, dengan tujuan untuk menambah penghasilan mereka.

  • Tags

LEAVE A REPLY

Please enter your comment!
Please enter your name here