Beranda Kabupaten Pohuwato Bupati Saipul Hadiri Gelar Karya P5 SMA Negeri 1 Buntulia

Bupati Saipul Hadiri Gelar Karya P5 SMA Negeri 1 Buntulia

Acara tersebut mengusung tema “Kearifan Lokal” dengan sub tema “Dikili sebagai Ekspresi Budaya Islami Gorontalo,” yang diintegrasikan dengan peringatan Maulid Nabi Muhammad SAW 1446 H, Selasa, (24/09/2024).

0
Acara tersebut mengusung tema “Kearifan Lokal” dengan sub tema “Dikili sebagai Ekspresi Budaya Islami Gorontalo,” yang diintegrasikan dengan peringatan Maulid Nabi Muhammad SAW 1446 H, Selasa, (24/09/2024).

“Saya ingin menyampaikan apresiasi yang setinggi-tingginya kepada para guru dan tenaga pendidik SMA 1 Buntulia yang telah bekerja keras dalam membimbing para pelajar kita. Ucapan terima kasih juga kepada seluruh pihak termasuk kepada para orang tua, pemerintah setempat yang telah berkontribusi dalam menyukseskan acara ini. Kepada para pelajar, teruslah berkarya, berkreasi, dan jangan pernah lelah untuk menggali potensi diri, masa depan bangsa dan Kabupaten Pohuwato tercinta ada di tangan kalian”, pungkas Bupati Saipul Mbuinga.

'


  • Tags

LEAVE A REPLY

Please enter your comment!
Please enter your name here

Berita Terkait
Berita Terkait