Tidak hanya itu, Andri Warman juga bersedia memfasilitasi untuk pelaksanaan Taruna Melati, apalagi katanya ini bicara dengan pengembangan SDM.
“Bicara pengembangan SDM, kita juga kembangkan rumah tahfiz, kampung Inggris dan adat budaya,” katanya.
Bahkan Andri Warman menyambut baik keinginan PWIPM Sumbar, yang ingin berkolaborasi dengan Pemkab Agam dalam menjalankan program tersebut.