Gubernur Sumatera Barat (Sumbar), Mahyeldi Ansharullah, meminta masyarakat agar tetap bersabar menunggu rampungnya pembangunan ulang (rekonstruksi) permanen jalan nasional Lembah Anai.
Masjid ikonik yang diproyeksikan menjadi pusat pembelajaran adat dan agama di Sumatera Barat resmi menyandang nama Syeikh Ahmad Khatib Al Minangkabawi.
Gubernur Sumatera Barat (Sumbar), Mahyeldi Ansharullah, meresmikan Layanan Jantung Intervensi di Rumah Sakit Umum Daerah (RSUD) M. Natsir Kota Solok, Jumat (05/07/2024).
Sebanyak 58 orang delegasi keluarga besar keturunan Syekh Ahmad Khatib Al Minangkabawi, tiba di Sumatera Barat (Sumbar) pada Kamis (04/07/2024) malam, dan disambut langsung oleh Gubernur Sumbar, Mahyeldi Ansharullah di Istana Gubernuran.
Gubernur Sumatera Barat (Sumbar) Mahyeldi Ansharullah meninjau persiapan acara peresmian penambahan nama Masjid Raya Sumatera Barat menjadi Masjid Raya Syekh Ahmad Khatib Al Minangkabawi, Kamis (04/07/2024).
Biro Administrasi Pembangunan (Adpem) Setdaprov Sumbar menggelar kegiatan evaluasi dan Diskusi Grup Terpumpun (DGT/FGD) Penyusunan Laporan Analisis Capaian Kinerja Semester 1 Tahun 2024
Gubernur Sumbar Mahyeldi Ansharullah mengucapkan selamat kepada Erizaldi yang resmi menyandang gelar Datuak Majodeso setelah dilewakan sebagai Penghulu Adat Kaum Suku Piliang Sungai Lawai
Gubernur Sumatera Barat (Sumbar) Mahyeldi Ansharullah peringatkan seluruh jajarannya agar tidak terlibat dalam praktek judi, baik yang bersifat online maupun offline. Jika ketahuan, dirinya tidak akan segan memberikan sanksi tegas.