Senam Pagi Korpri Tingkatkan Imunitas dan Layanan Masyarakat

Dalam rangka menjaga kesehatan jasmani ASN serta menjalin silaturrahmi, Pemerintah Kota Bukittinggi gelar senam pagi keluarga besar Korpri.

Kurban Berkah Baznas: "Tentramnya Mudhohi, Bahagianya Mustahik" di Kabupaten Agam

Bupati Agam yang diwakili Sekretaris Daerah Kabupaten Agam, Drs. H. Edi Busti, M.Si., memberikan apresiasi atas acara pemotongan hewan kurban yang diselenggarakan oleh Badan Amil Zakat Nasional (Baznas) Kabupaten Agam.

BPK RI Serahkan Bantuan Rp250 Juta untuk Pemulihan Bencana di Kabupaten Agam

Badan Pemeriksa Keuangan Republik Indonesia (BPK RI) memberikan bantuan BPK RI Peduli sebesar Rp. 250.000.000 kepada Pemerintah Kabupaten Agam untuk bantuan korban bencana banjir lahar dingin.

Pemko Bukittinggi Gelar Rakor Integrasi Pelayanan Kesehatan Primer Kota Bukittinggi Tahun 2024

Pemerintah Kota Bukittinggi melalui Dinas Kesehatan gelar rapat koordinasi lintas program dan lintas sektor terkait pelaksanaan Integrasi Pelayanan Kesehatan Primer (ILP) Kota Bukittinggi tahun 2024.

Agam Sudah Siapkan Lahan Rencana Lokasi Relokasi Korban Banjir Bandang

Pemerintah Kabupaten Agam bersama Kepala Balai Perumahan Sumatera Wilayah III, Dinas Perkimtan Provinsi Sumbar dan Balai BPPW Sumbar, melakukan peninjauan terhadap lahan rencana lokasi relokasi korban banjir bandang di Jorong Surabayo Nagari Lubuk Basung, Rabu (19/6).

Gubernur Mahyeldi Hadiri Pembukaan Kapolda Sumbar Cup 2024

Gubenur Sumatera Barat (Sumbar), Mahyeldi Ansharullah, menghadiri Pembukaan Kejuaraan Bulu Tangkis Kapolda Cup Sumbar 2024, yang dibuka oleh Kapolda Sumbar, Irjen Pol Suharyono di Hall PB Polda Sumbar, Rabu (19/06/2024).

Wako Erman Safar Narasumber Sekolah Keluarga Angkatan V dan Sekolah Lansia Tahun 2024

Wali Kota Bukittinggi, Erman Safar menjadi narasumber Sekolah Keluarga angkatan ke V dan Sekolah Lansia. Kuliah umum ini merupakan pertemuan sesi ke lima, yang berlangsung di Balairung rumah dinas, Rabu,(19/06/ 2024)

Pelatihan Kewirausahaan bagi UMKM: Langkah Pemkab Agam Tingkatkan SDM Kompetitif

Kegiatan yang diikuti oleh 40 peserta ini dilaksanakan di Hotel Sakura Syariah dari tanggal 19 hingga 21 Juni 2024.

Marandang, Tradisi Turun Temurun Minangkabau

Marandang merupakan salah satu bentuk kegiatan masyarakat Minangkabau secara turun temurun yaitu memasak daging dengan cara menggulai sampai kering dan hitam pekat sehingga rendang merupakan makanan khas nagari nagari di tanah Minangkabau yang tahannya bisa berbulan bulan.

Wagub Audy Tebar Qurban ASN dan BUMD Sumbar, Wujud Pemerintah Selalu Hadir di Tengah Masyarakat

​​​​​​​Wakil Gubernur Sumatera Barat (Wagub Sumbar), Audy Joinaldy menyerahkan bantuan sapi qurban dalam agenda Tebar Qurban ASN dan BUMD Pemprov Sumbar di Masjid At-Tauhid, VI Suku, Kota Solok, Selasa (18/06/2024).

Gubernur Mahyeldi Tebar Qurban di Daerah Pascabencana dan Serukan Pentingnya Kepedulian Sosial Antarsesama

​​​​​​​Gubernur Sumatera Barat (Sumbar) Mahyeldi Ansharullah, menyerahkan bantuan sapi qurban dalam kegiatan Tebar Qurban ASN dan BUMD Pemprov Sumbar di Nagari Parambahan, Lima Kaum, Kabupaten Tanah Datar, yang merupakan salah satu kawasan terdampak bencana, Selasa (18/06/2024).

Tinjau Lahan Relokasi Korban Bencana, Gubernur Mahyeldi Minta Segala Prosedur Disegerakan

Gubernur Sumatera Barat (Sumbar), Mahyeldi Ansharullah meninjau lahan seluas 20 hektare yang direncanakan sebagai kawasan relokasi warga korban bencana banjir lahar dingin dan longsor di Kabupaten Tanah Datar, Selasa (18/06/2024).

Khatib Shalat Idul Adha di Masjid Raya Sumbar, Gubernur Mahyeldi Ingatkan Pentingnya Pondasi Tauhid

Gubernur Sumbar, Mahyeldi Ansharullah, bertindak selaku khatib dalam ibadah sunat yang juga dihadiri oleh Wagub Sumbar Audy Joinaldy, Forkopimda, dan Pejabat di Lingkup Pemprov Sumbar tersebut.

Pemerintah Kabupaten Agam laksanakan Shalat Idul Adha 1445 H di Masjid Agung Nurul Falah

Pemerintah Kabupaten Agam bersama masyarakat Lubuk Basung,  laksanakan Shalat Idul Adha 1445 H di Mesjid Agung Nurul Falah Padang Baru Lubuk Basung.

Peringatan Perang Manggopoh ke-116: Menguatkan Persatuan untuk Membangun Agam

Peringatan Perang Manggopoh ke-116 digelar di GOR Buya Hamka Pasar Durian, Manggopoh pada Sabtu (16/5).

Pemko Bukittinggi Gelar Sholat Idul Adha 1445 H

Pemerintah Kota Bukittinggi gelar Shalat Idul Adha 1445 H Tahun 2024, di Masjid Al- Hanif Kodim 0304/Agam. Senin, (17/06/ 2024).