Pemko Bukittinggi Susun Langkah Strategis Untuk Turunkan Prevalensi Stunting

Pemerintah Kota Bukittinggi gelar rapat koordinasi terkait upaya penurunan angka stunting di Bukittinggi.

Pjs Wako Bukittinggi Siap Jalankan Arahan Mendagri Untuk Kendalikan Inflasi dan Pengembangan Industri Gim

Tim Pengendali Inflasi Daerah (TPID) Bukittinggi, diminta untuk terus memonitor kondisi inflasi di Kota Bukittinggi. Terutama, pada persoalan yang dapat mempengaruhi tingkat inflasi itu sendiri.

Dinilai Berhasil Dalam Penanganan Kemiskinan Ekstrem, Pemprov Sumbar Mendapat Insentif Fiskal dari Pemerintah Pusat

Penghargaan berupa insentif fiskal diberikan Pemerintah Pusat kepada Pemprov Sumbar karena dinilai berprestasi dalam upaya penghapusan kemiskinan ekstrem di wilayahnya.

Agam Tuan Rumah Penyelenggara Rapat Evaluasi Administrasi Pembangunan Triwulan III se-Sumbar

Agam Tuan Rumah Penyelenggara Rapat Evaluasi Administrasi Pembangunan Triwulan III se-Sumbar

Inspektorat Daerah Kabupaten Agam Lakukan Probity Audit Proyek Strategis 2024

Dalam rangka menjalankan fungsi Assurance dan Consulting, Inspektorat Daerah Kabupaten Agam tengah melakukan Probity Audit Proyek Strategis Pemerintah Daerah

Penyadartahuan Indonesia’s Folu NET SINK 2030, Sekda Hansastri Tegaskan Komitmen dalam Pengendalian Perubahan Iklim

Hansastri saat mewakili Gubernur Sumbar dalam membuka kegiatan Penyadartahuan Indonesia’s Folu NET SINK 2030 bagi OPD terkait di Lingkup Pemerintah Kabupaten/kota se-Sumbar yang berlangsung di Hotel ZHM Premiere Padang, Senin (2/9/2024).

Gubernur Mahyeldi Lantik 18 Pejabat Administrator dan Pejabat Pengawas di Lingkup Pemprov Sumbar

Gubernur Sumatera Barat (Sumbar), Mahyeldi Ansharullah melantik dan mengambil sumpah jabatan 18 pejabat orang pejabat Administrator dan Pejabat Pengawas di Lingkungan Pemprov Sumbar, Kamis (15/8/2024)

Mayjen Mohamad Hasan, Putra Agam, Menjabat Pangkostrad TNI AD

Pangdam Jaya, Mayor Jenderal TNI Mohamad Hasan, resmi ditunjuk sebagai Panglima Komando Cadangan Strategis TNI AD (Pangkostrad).

Gubernur : WIES Buka Peluang Industri Halal Sumbar Dikenal Dunia

Pemprov Sumbar memberikan dukungan penuh untuk pelaksanaan WIES ke-2 pada 2025

Tujuh Pejabat Administrator dan Pengawas di lingkungan Pemko Bukittinggi Dilantik

7 pejabat yang dilantik, pejabat eselon IIIA sebanyak 2 orang, eselon IIIb 1 orang. Selanjutnya pejabat IVB 4 orang.

Pemkab Agam Tangani Kerusakan Infrastruktur Pasca Banjir

Kejadian Bencana Alam Banjir Bandang yang menimpa beberapa kecamatan di Kabupaten Agam yang menarik perhatian banyak pihak termasuk Presiden RI Joko Widodo kita berangsur tertangani.

Distribusi Zakat di Kabupaten Agam: BAZNAS Salurkan Dana Zakat untuk 514 Mustahik

BAZNAS Kabupaten Agam menggelar acara distribusi zakat di Balairuang Bupati Agam di Lubuk Basung pada Senin (20/5).

Industri Halal Sumbar, Gubernur Mahyeldi Buka Pelatihan bagi 40 Juru Sembelih Halal Ruminansia

Pelatihan Kompetensi Juru Sembelih Halal (Juleha) Ruminansia di Triple Tree Hotel Bukittinggi, Senin (06/05/2024).

Pemkab Lima Puluh Kota Dukung Industri Halal 1580 Produk Telah Bersertifikat Halal

Rapat keikutsertaan Kabupaten Lima Puluh Kota pada event Minangkabau Halal 2024 yang dipimpin oleh Asisten Ekonomi Pembangunan Eki Hari Purnama di ruang Rapat Bupati Lima Puluh Kota, Sarilamak pada Selasa (24/04/2024).

Potensi Cuaca Ekstrem Pengaruhi Inflasi, Gubernur Mahyeldi Harap Seluruh Pihak Terus Tingkatkan Koordinasi

Gubernur Sumatera Barat (Sumbar), Mahyeldi Ansharullah, mengapresiasi peran serta seluruh pihak yang terus berupaya dalam pengendalian inflasi di Sumbar.