Wako Erman Lantik Elqadri Jadi Penjabat Sekretaris Daerah Bukittinggi

Wali Kota Bukittinggi, Erman Safar resmi melantik Elqadri sebagai Penjabat (Pj) Sekretaris Daerah (Sekda) Kota Bukittinggi. Pelantikan dilaksanakan di Balairung rumah dinas wako. Senin, (09/09/2024).

Tim Penggerak PKK Kota Bukittinggi Peringati HKG Ke-52

Pemerintah Kota Bukittinggi bersama Tim Penggerak Pemberdayaan Kesejahteraan Keluarga (PKK) Kota Bukittinggi gelar puncak acara Hari Kesatuan Gerak (HKG) PKK Ke-52 tingkat Kota Bukittinggi tahun 2024.

Pelepasan Atlet Bukittinggi Menuju PON XXI, Wako Erman Siapkan Bonus

Wali Kota Bukittinggi, Erman Safar, lepas secara resmi atlit Kota Bukittinggi yang tergabung kontingen Sumatera Barat untuk berlaga dalam Pekan Olahraga Nasional (PON) XXI Tahun 2024 di Aceh-Sumut.

Relokasi BSI Cabang Bukittinggi, Gubernur Mahyeldi Berharap Potensi Keuangan Syariah Digarap Lebih Maksimal

Mahyeldi Ansharullah Datuak Marajo meresmikan relokasi dan pengoperasian Gedung BSI Cabang Bukittinggi, Selasa (03/09/2024).

Pemko Bukittinggi Gelar Gebyar IVA Test, Sadanis dan Layanan Kontrasepsi

Pemerintah Kota Bukittinggi melalui Dinas Kesehatan, gelar pelaksanaan Gebyar Tes Inspeksi Visual Asam Asetat (IVA) dan pemeriksan payudara klinis serta pemasangan MKJP

Perluas Jangkauan Informasi, Pemkab Agam Gandeng RRI Bukittinggi dalam Publikasi Berita

Pemerintah Kabupaten Agam, melalui Dinas Komunikasi dan Informatika (Diskominfo) Kabupaten Agam, telah resmi menjalin kerja sama dengan Radio Republik Indonesia (RRI) Bukittinggi.

Wako Hadiri Temu Wicara Dengan Kelompok Tani Kota Bukittinggi

Pemerintah Kota Bukittinggi melalui Dinas Pertanian dan Pangan gelar temu wicara bersama Walikota Bukittinggi

Wali Kota Bukittinggi Lantik Pejabat Pengawas dan Fungsional, serta Serahkan SK Kenaikan Pangkat dan SK Pensiun 2025

Wali Kota Bukittinggi Erman Safar, lantik 18 pejabat pengawas dan pejabat fungsional dan serahkan SK kenaikan pangkat serta SK pensiun tahun 2025 di lingkungan Pemerintah Kota Bukittinggi.

Wako Bukittinggi Wisuda 304 Peserta Sekolah Keluarga dan Sekolah Lansia Tahun 2024

Pemerintah Kota Bukittinggi melalui DP3APPKB gelar wisuda peserta sekolah keluarga angkatan V dan Sekolah Lansia Tahun 2024.

Pemko Bukittinggi Gelar Apel Gabungan ASN Kota Bukittinggi

Pemerintah Kota Bukittinggi gelar apel pagi gabungan Aparatur Sipil Negara (ASN) jajaran di lingkungan Pemerintah Kota Bukittinggi, Apel ini dilaksanakan di halaman kantor Balai Kota Bukittinggi. Senin, (19/08/ 2024).

Pengibaran Bendera Pusaka Merah Putih di Bukittinggi Dalam Rangka HUT ke 79 RI

Pemerintah Kota Bukittinggi laksanakan Upacara Pengibaran Bendera Pusaka Merah Putih dalam rangka Hari Kemerdekaan ke 79 tahun Republik Indonesia di Lapangan Wirabraja, Sabtu, (17/08/2024).

Wako Bantu Iuran BPJS Rp 10 M Lebih Untuk 26.587 Warga Kurang Mampu, Bukittinggi Terima UHC Award Tahun 2024 Kategori Madya

Pemerintah Kota Bukittinggi terima penghargaan Universal Health Coverage (UHC) kategori Madya dari Wakil Presiden Republik Indonesia.