Plt. Gubernur Sumatera Barat (Sumbar), Audy Joinaldy memimpin apel dalam rangka memperingati Hari Santri Tingkat Provinsi Sumatera Barat (Sumbar) Tahun 2024.
Gubernur Sumatera Barat (Sumbar), Mahyeldi Ansharullah, bertindak selaku Inspektur pada Upacara Peringatan HUT Kemerdekaan RI ke-79 tahun 2024 tingkat Provinsi di Halaman Istana Gubernuran, Sabtu (17/08/2024).
Tim Dinas Perkebunan, Tanaman Pangan dan Hortikultura Provinsi Sumatera Barat melaksanakan Pembinaan dan Verifikasi Lapangan Penyuluh Pertanian dan Petani
Nagari Tiku V Jorong, Kabupaten Agam, patut berbangga karena POSYANDU Afdeling Bravo berhasil mewakili daerah ini dalam penilaian Kader Posyandu Berprestasi tingkat Provinsi Sumatera Barat.
Pemerintah Kota Bukittinggi sambut kedatangan Tim Verifikasi Lapangan Lomba Kader Posyandu Berprestasi Tingkat Provinsi Sumbar Tahun 2024. Rombongan menyambangi Posyandu Nuri Kelurahan Campago Ipuah, Selasa, (25/06/2023).
Apresiasi ini disampaikan Wakil Ketua I KONI Sumbar, Kompol Alvira saat Rapat Kerja (Raker) KONI Agam 2024 di Hotel Sakura Syariah Lubuk Basung, Sabtu (20/4).