Pemerintah Provinsi Sumatera Barat (Pemprov Sumbar) berkeyakinan bahwa Ombudsman RI Perwakilan Sumatera Barat (Ombudsman Sumbar) dapat melihat dengan jernih masalah penolakan sejumlah warga Air Bangis terhadap rencana Proyek Strategis Nasional (PSN), yang berujung aksi unjuk rasa (unras) selama beberapa hari yang lalu di depan Kantor Gubernur Sumbar.
Gubernur Sumatera Barat (Sumbar), Mahyeldi Ansharullah memimpin rapat bersama Jajaran Forkopimda Sumbar dan Forkopimda Pasaman Barat (Pasbar), Selasa (08/08/2023)
Satu lagi kekayaan alam sebagai potensi wisata di Kecamatan Palupuah Kabupaten Agam yaitu bunga Raflesia Arnoldi yang sering disebut bunga bangkai mekar dan menampakkan pesonanya.