Upaya Gubernur Sumbar Masukkan Destinasi Wisata sebaga Prioritas Nasional

Guna mensukseskan rencana tersebut, Mahyeldi beserta jajaran menyambangi Kantor Kementerian Pariwisata dan berdiskusi langsung dengan Menteri Pariwisata RI, Widiyanti Putri Wardhana pada Selasa (29/4) lalu.

Plt Gubernur Sumbar Targetkan Sumbar Masuk 3 Besar dalam MTQ Ke- VII Korpri Nasional di Palangkaraya

Pelaksana tugas (Plt) Gubernur Sumatera Barat, Audy Joinaldy melepas keberangkatan kafilah Sumbar untuk berlaga dalam ajang MTQ Ke-VII Korpri Tingkat Nasional di Palangkaraya, Kalimantan Tengah

Plt Gubernur Sumbar Audy Joinaldy Menyoroti Peluang dan Tantangan dalam Pemenuhan Kebutuhan Protein Hewani Nasional

Plt Gubernur Sumatera Barat, Audy Joinaldy yang juga merupakan Ketua Umum Pengurus Besar Perkumpulan Insinyur dan Sarjana Peternakan Indonesia (PB ISPI) menyoroti peluang dan tantangan kedepan dalam pemenuhan kebutuhan protein hewani nasional.

Masuk 4 Besar Nasional Apresiasi Keterbukaan Informasi Publik, Nagari Simalanggang Dikunjungi Tim Visitasi KIP

Nagari Simalanggang Kecamatan Payakumbuh dikunjungi Tim Visitasi Komisi Informasi Pusat (KIP) Republik Indonesia, pada Kamis, (10/10/2024).

Nagari Sitapa Juara 1 Lomba Desa Nasional, Bupati Lima Puluh Kota Raih Upakarya Wanua Nugraha

Nagari Tanjung Haro Sikabu-kabu Padang Panjang (Sitapa) yang merupakan bagian dari Kecamatan Luak berhasil meraih juara I dalam Lomba Desa/Kelurahan Tingkat Nasional Regional I Tahun 2024.