Beranda Ekonomi Kesepakatan Hutang Semantara AS, Minyak Naik di Asia

Kesepakatan Hutang Semantara AS, Minyak Naik di Asia

Minyak mentah berjangka Brent terangkat 39 sen atau 0,5 persen, menjadi diperdagangkan di 77,34 dolar AS per barel pada pukul 23.17 GMT

0
Istimewa

Beberapa investor menganggap peringatan itu sebagai sinyal bahwa OPEC+, Organisasi Negara-negara Pengekspor Minyak (OPEC) dan sekutunya termasuk Rusia, dapat mempertimbangkan pengurangan produksi lebih lanjut pada pertemuan pada 4 Juni.

Namun, Wakil Perdana Menteri Rusia Alexander Novak mengatakan pekan lalu, ia mengharapkan tidak ada langkah baru dari OPEC+ karena keputusan pengurangan produksi sukarela dibuat hanya sebulan yang lalu.

Perusahaan energi AS memangkas rig untuk minggu keempat berturut-turut, dengan rig minyak turun lima menjadi 570 minggu lalu ke level terendah sejak Mei 2022, kata perusahaan jasa energi Baker Hughes Co dalam laporan mingguannya pada Jumat (26/5/2023).

Investor mengamati data manufaktur dan jasa China minggu ini serta data penggajian nonpertanian AS pada Jumat (2/6/2023) untuk sinyal pertumbuhan ekonomi dan permintaan minyak. dilansir antaranews.com

LEAVE A REPLY

Please enter your comment!
Please enter your name here

Berita Terkait
Berita Terkait