Beranda Film Justice Gang: Tim Baru Pendamping Superman di Metropolis

Justice Gang: Tim Baru Pendamping Superman di Metropolis

0
Justice Gang: Tim Baru Pendamping Superman di Metropolis

‎Kendra Saunders / Hawkgirl

‎Hawkgirl adalah seorang pejuang yang dapat terbang dengan bersenjatakan gada logam. Di dalam komik, karakter ini berasal dari ras Thanagarian yang suka bertempur.

‎Hawkgirl memiliki kekuatan untuk terbang dan menyerang dengan presisi. Ia memakai topeng serta mempunyai sayap guna mendukung gerakan di udara.

‎Di film, Hawkgirl menjalankan tugasnya secara profesional tanpa banyak bicara. Ia menganggap misi Justice Gang sebagai rutinitas harian. (Yusuf Bagus)

LEAVE A REPLY

Please enter your comment!
Please enter your name here

Berita Terkait
Berita Terkait