Beranda Ekonomi Emas Bergerak di Zona Merah, Imbas Hawkish The Fed

Emas Bergerak di Zona Merah, Imbas Hawkish The Fed

Harga emas bergerak di zona merah tertekan oleh komentar hawkish pejabat The Fed, dan sikap para pelaku pasar yang masih mencermati rilis inflasi AS pada periode April 2023 yang berhasil turun ke bawah 5 persen YoY, terendah sejak April 2021.

0
2,439
Ilustrasi | Istimewa

Dalam jangka pendek emas diperkirakan berpotensi melemah. Hal ini dipengaruhi oleh meredanya kekhawatiran pelaku pasar terhadap potensi resesi di AS. Selain itu, rilis data perekonomian di AS dan global yang terpantau solid telah membuka ruang akan tertahannya laju kenaikan suku bunga AS.

Dengan demikian, harga emas berpotensi dijual uji support US$1.990. Namun, jika bergerak naik ke atas level US$2.015 berpeluang dibeli menguji resistance di US$2.025.

LEAVE A REPLY

Please enter your comment!
Please enter your name here

Berita Terkait
Berita Terkait