WSIF 2023, Kesempatan Investasi dan Kerjasama Pariwisata di Sumbar

Pemerintah Provinsi Sumatera Barat bekerjasama dengan Perwakilan Bank Indonesia Sumatera Barat dan Kamar Dagang dan Industri (Kadin) Sumbar menyelenggarakan pertemuan West Sumatera Investment Forum 2023 (WSIF 2023) di Denpasar, Bali, Senin (11/9/2023).

JICA Perluas Kerja Sama Berbagai Sektor dengan Pemprov Sumbar

Gubernur Sumatera Barat (Sumbar) Mahyeldi Ansharullah, menyambut baik rencana perluasan kerja sama di berbagai bidang antara Japan International Cooperation Agency (JICA) dengan Pemerintah Provinsi (Pemprov) Sumbar.

Terima Dubes Turki, Gubernur Mahyeldi: Bahas Potensi Kerja Sama Kedua Belah Pihak

sela kegiatan World Islamic Entrepreneur Summit (WIES) 2023, Duta Besar Turki untuk Indonesia Talip Kucukcan dengan didampingi Menteri Pariwisata dan Ekonomi Kreatif RI, Sandiaga Salahudin Uno berkunjung ke Istana Gubernuran Provinsi Sumatera Barat (Sumbar).

WIES 2023, Wapres RI: Ekonomi Syariah Perlu Proses Inkubasi dari Pelaku Usaha

Arahan disampaikan Wapres Ma'ruf Amin saat menghadiri agenda World Islamic Economic Summit (WIES) di Hotel Pangeran Beach Padang, Jumat (8/9/2023).

Gubernur Mahyeldi Antar Keberangkatan Wapres RI di BIM

Dua hari usai menjalani kunjungan ke Sumatera Barat, Wakil Presiden Republik Idonesia Ma'ruf Amin bertolak ke Jakarta, Jumat (8/9/2023) sore dari Bandara Internasional Minangkabau (BIM).

Sebut Sumbar Pelopor Ekonomi Syari'ah, Wapres RI: Tidak Sulit Jadi Produsen Halal Dunia

Wakil Presiden (Wapres) RI Ma'ruf Amin menilai Provinsi Sumatera Barat (Sumbar) sebagai daerah pelopor ekonomi syariah di Indonesia, yang ditunjang pertumbuhan aset perbankan syariah hingga 10 persen dengan Rp15 triliun lebih.

Wapres RI dan Gubernur Mahyeldi Sholat Jum'at Bersama di Masjid Baitul Auliya

Masjid Baitul Auliya yang berada di Komplek Kantor Gubernur Sumatera Barat (Sumbar) dipilih sebagai tempat pelaksanaan sholat jum'at Wakil Presiden (Wapres) RI, Ma'ruf Amin beserta rombongan saat melaksanakan kunjungan kerja ke Prov. Sumbar.

Kunker ke Sumbar, Ma'ruf Amin Disambut Langsung Gubernur Mahyeldi

Wakil Presiden (Wapres) Republik Indonesia K.H. Ma’ruf Amin didampingi Ibu Hj. Wury Amin beserta rombongan melakukan kunjungan kerja ke Provinsi Sumatera Barat (Sumbar). Rombongan disambut oleh Gubernur Sumbar Mahyeldi Ansharullah beserta Istri Ny. Harneli Mahyeldi di VIP Room Bandara Internasional Minangkabau (BIM),

Gubernur Mahyeldi Menilai Pencegahan Narkoba akan Lebih Efektif Jika Dimulai dari Nagari atau Desa

Gubernur Sumatera Barat, Mahyeldi Ansharullah mengajak seluruh pihak berperan aktif dalam pencegahan penyalahgunaan narkoba di Sumatera Barat (Sumbar).

Gubernur Mahyeldi Pastikan Perekaman Data KTP El Sumbar Tetap Gencar

Jelang Pemilu 2024, Gubernur Mahyeldi Pastikan Perekaman Data KTP el di Sumbar Tetap Gencar Meski Capaian Sudah 98,34 Persen

Gubernur Mahyeldi Minta Dunia Keperawatan Tingkatkan Kompetensi

Masalah kesehatan global semakin kompleks, dan mengiringi perkembangan teknologi dan komunikasi yang kian cepat. Oleh karena itu, Gubernur Sumatera Barat (Sumbar), Mahyeldi Ansharullah berharap agar dunia keperawatan terus meningkatkan kompetensi agar pelayanan kesehatan untuk masyarakat semakin maksimal.

Gubernur Mahyeldi Siapkan Hadiah Umrah bagi Nelayan Pengumpul Sampah di Pantai Padang

Gubernur Sumatera Barat (Sumbar), Mahyeldi Ansharullah, mengajak para nelayan untuk berkompetisi mengumpulkan sampah di Pantai Padang.

Gubernur Mahyeldi Apresiasi Komitmen Pelayanan PLN untuk Warga Sumbar

Gubernur Sumatera Barat (Sumbar), Mahyeldi Ansharullah mengapresiasi PLN Unit Induk Distribusi (UID) Sumbar yang terus mendulang prestasi berkat pelayanan maksimal kepada pelanggan.

Gubernur Mahyeldi Ingatkan Pentingnya Keselamatan Kerja dan Komitmen Tidak Memperkerjakan Anak

Gubernur Sumatera Barat (Sumbar), Mahyeldi Ansharullah mengingatkan perusahaan atau pemberi kerja di Sumbar untuk terus mengutamakan keselamatan bagi para pekerja.

Wapres akan Hadiri Minangkabau Halal Festival, Gubernur Sumbar Bertekad Jadi Provinsi Halal Terdepan

Gubernur Sumatera Barat (Sumbar), Mahyeldi Ansharullah menyebutkan, pelaksanaan iven ini akan semakin mempertegas tekad Sumbar untuk menjadi Provinsi Halal Terdepan di Indonesia.