Bupati Solok Jon Firman Pandu, SH yang didampingi Anggota DPRD Kabupaten Solok Iskan Nofis, menerima kunjungan Kapolres Solok Arosuka yang baru, AKBP. Agung Pranajaya, S. I. K, pada Selasa, (08/04/2025) di Ruang Kerja Bupati.
Komunitas Alumni SMA Negeri 1 Payakumbuh Angkatan 1999 (SMANSA 99) kembali menebarkan kepedulian sosial melalui kegiatan SMANSA 99 Social on the Road dan Basantai (Babuko Basamo Anak Yatim Piatu) selama bulan suci Ramadan 1446 H/2025 M.
Wakil Bupati Solok Candra, menunjukkan komitmennya untuk meningkatkan pelayanan kesehatan di Kabupaten Solok dengan melakukan inspeksi mendadak (sidak) di Rumah Sakit Umum Daerah (RSUD) Arosuka, pada hari Rabu (05/03/ 2025).