Wamenag RI dan Plt Gubernur Audy Joinaldy Lepas Ratusan Peserta BPKH Hajj Run 2024 di Gubernuran Sumbar

Plt Gubernur Sumatera Barat (Sumbar), Audy Joinaldy beserta Wakil Menteri Agama (Wamenag) RI, Muhammad Syafi'i, resmi melepas ratusan peserta "BPKH Hajj Run 2024" pada titik start di Halaman Istana Gubernur Sumatera Barat (Sumbar), Padang, Minggu (3/11).

Sumbar Jadi Lokasi Peluncuran BPKH Apps, Wamenag : Aplikasi Baru untuk Tingkatkan Kualitas Layanan Haji

Peluncuran aplikasi ini bertepatan dengan digelarnya Gathering dan Performance Review BPS BPIH Kuartal III Tahun 2024  di Santika Premier Hotel, Padang, Sabtu (2/11/2024).

Pjs Wali Kota Bukittinggi Pembina Produktivitas Terbaik, BPRS Jam Gadang Perusahaan Produktivitas Siddhakarya Kategori Unggul 2024

Pjs Wali Kota Bukittinggi, H. Hani Syopiar Rustam terima penghargaan Produktivitas Siddhakarya 2024. Lencana selaku pembina produktivitas terbaik itu, diserahkan Plt Gubernur Sumbar, di Hotel Mercure Padang, Rabu, (30/10/2024).

Pjs Wali Kota Sambut Anggota IV BPK RI di Bukittinggi

Pjs Wali Kota Bukittinggi, H. Hani Syopiar Rustam, sambut kedatangan Anggota IV BPK RI, Haerul Saleh, S.H., CRA., CRP., CIABV., CSFA., CertDA., CFrA, di Kota Bukittinggi, Kamis, (26/09/2024).

Selama Kepemimpinan Gubernur Mahyeldi, Pemprov Sumbar Berikan 112, 56 Miliar untuk Rumah Ibadah dan Upayakan BPJS Gratis bagi Garin

Pembangunan di bidang keagamaan menjadi salah satu prioritas dalam masa kepemimpinan Gubernur Sumbar Mahyeldi dan Wagub Audy Joinaldy.

Pemko Bukittinggi dan BPS Canangkan Kelurahan Kubu Gulai Bancah Menuju Penilaian Nasional

Pemerintah Kota Bukittinggi bersama BPS gelar Pencanangan dan Sosialisasi Kelurahan Cinta Statistik (Cantik) Kota Bukittinggi Tahun2024. Kegiatan ini berlangsung di Aula Balaikota. Rabu, (18/09/2024).